Pada artikel ini kita akan membahas bagaimana mengenali perak sterling silver 925 vs perak 999. Ketika kita mendengar kata perak dan sterling silver, mungkin kita berpikir keduanya adalah jenis logam yang sama. Namun perak murni dan sterling bukan istilah yang sama loh. Perbedaannya ada pada jumlah perak murni yang ada dalam logam.
Yuk kita bahas lebih detail disini.
Ketahanan Perak Murni dan Sterling Silver
Perak murni tidak tahan lama dalam penggunaan perhiasan, meskipun dapat digunakan dalam perhiasan seperti anting-anting dan liontin yang tidak banyak terpapar pada pemakaian berat. Perak murni juga tidak mudah pudar bahkan jika bersentuhan dengan kelembaban dan udara.
Nah itu tadi penjelasan mengenai sterling silver 925 dan perak 999. Semoga bisa membantu dan membuat kita semakin paham tentang logam perak.
Kelebihan Perhiasan Perak Ini Menjadi Unggulan